KEMAMPUAN SISWA MENULIS TEKS PROSEDUR KOMPLEKSMENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN REDUCE, REUSE, RECYCLE

Nila Sudarti, Tuti Herawati, Hasan Asari

Abstract


Keterampilan berbahasa harus mengusai empat aspek berbahasa dengan baik,terutama aspek menulis.Dalam pembelajaran bahasa Indonesia materi menulis teks prosedur kompleks harus terlaksana dengan baik di sekolah. Penelitian ini bertujuan menerapkan model pembelajaran Reduce, Reuse, Recycle agar hasil belajar siswa dalam menulis dapat meningkat. Penerapan model reduce, reuse, recycle  terhadap kemampuan menulis teks prosedur kompleks(koran bekas berbentuk keranjang) pada siswa kelas XI SMA Negeri 6 TanjungBalai Tahun Ajaran 2023/2024. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI-IPA1 SMA Negeri 6 Tanjungbalai yang berjumlah 32 siswa. Instrumen yang digunakan untuk menjaring data dalam penelitian ini adalah tes yang berbentuk unjuk kerja, yaitu siswa ditugaskan untuk menulis teks prosedur kompleks “Koran bekas berbentuk keranjang”.Aspek penilaian yang dilakukan yaitu menentukan judul, tujuan dengan nilai rata-rata 3,96; bahan atau alat yang digunakandalam menulis teks prosedur kompleks 3,82; kohesi dan koherensi antar kalimat dan antar paragrafdalam menulis teks prosedur kompleks 3,17, mengembangkan tahapan atau langkah-langkahdalam menulis teks prosedur kompleks 3,96; penggunaan Ejaan Bahasa Indonesia dan kata sambung dalam menulis teks prosedurdalam menulis teks prosedur kompleks 3. Berdasarkan hasil yang diperoleh maka dapat diketahui kemampuan siswa dalam menulis teks prosedur kompleks “Koran bekas berbentuk keranjang” Pada siswa kelas XI SMA Negeri 6 Tanjungbalai Tahun Ajaran 2022/2023 dengan skor rata-rata 87,86 dapat dikatagorikan “Sangat Baik”.

 

Kata Kunci: Model 3R, Menulis Teks Prosedur

Full Text:

PDF

References


Abidin, R., & Surabaya, U. M. (2022). Metode Pembelajaran Berbasis 3r ( Reuse ,Reduce, Recycle ) Dalam Mengingat pentingnya Pendidikan Anak Usia didasarkan Pada Peraturan Menteri Pendidikan. 6(2), 222–232.

Arikunto, Suharsimi, 2010. Metode Penelitian Pendidikan. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Dalman 2015. Keterampilan Menulis, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Gusdevi, H., Wijayati, D., Fatah, A., & Sari, T. (2021). Pelatihan ubah sampah jadi berkah di dusun srikandi. 1(1), 10–13.

Haniah, A. A. (n.d.). Pengaruh Penggunaan Model Inkuiri Terhadap. 1–8..

Ishak, Saidul karnain. 2014 Cara Menulis Mudah Jakarta: Flex Media Kumpulindo.

Khotimah, H., & Suryandari, K. C. (2016). Analisis Kesulitan Menulis Karangan Pada Siswa Kelas Iv Sdn 2 Panjer. 491–500.

Soelaiman. (2007). Manajemen Kemampuan Kinerja: Langkah Efektif untuk Membangun, Mengendalikan dan Evaluasi Kerja. Cetakan kedua, Jakarta: PT. Intermedia Personalia Utama.

Tarigan,& Silaswatiet all, 2021. Menulis Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

Tharsya Reiskyana, 2011, Mari Kita MelakukanReduce, Reuse, Recycling, Bandung: hlm 35.

Tarigan, Henry Guntur, 1981. Berbicara Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

Yanuarista, R. W., Surabaya, U. N., Savitri, A. D., & Surabaya, U. N. (n.d.). Implementasi Teks Prosedur pada Video Tutorial Memasak dalam Media Sosial Tik Tok Abstrak.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.