EFEKTIFITAS PERMENTASI DAUN LAMTORO SEBAGAI ALTERNATIF BAHAN BAKU PAKAN BUATAN IKAN NILA (Oreochromis niloticus)

Juliwati P Batubara, Mutia Soleh Putri, Muhammad Fadli, Ma’arif Arya Panca

Abstract


Ikan nila termasuk spesies yang  sangat mudah dibudidayakan, karena pertumbuhan dan tingkat reproduksinya lebih cepat. Pakan ikan termasuk biaya variabel terbesar untuk proses produksi, berkisar antara 60-70% dari biaya produksi. Mahalnya harga pakan ini memacu penggunaan bahan baku lokal yang bermanfaat bagi pakan ikan. Untuk menekan biaya pakan, beberapa petani ikan membuat pakan buatan dari bahan baku lokal untuk mengurangi biaya produksi. Contoh bahan pangan alternatif yang bermanfaat secara optimal adalah daun lamtoro. Tujuan dari penelitian ini untuk memanfaatkan daun lamtoro terfermentasi sebagai alternatif bahan baku lokal pakan buatan untuk meningkatkan pertumbuhan dan kelushidupan ikan nila. Penelitian ini dilakukan dari Bulan Desember 2022 hingga Februari 2023 di Laboratorium Budidaya Perairan Universitas Asahan. Metode yang digunakan adalah metode penelitian secara deskriptif dan formulasi pakan menggunakan metode segi empat pearson. Uji yang dilakukan meliputi uji fisik, uji kimia dan uji biologi dengan melihat nilai FCR, pertumbuhan berat dan panjang, kelangsungan hidup benih ikan nila, dan kualitas air. Berdasarkan uji proksimat diperoleh kandungan protein sebesar 18,73%. Kelangsungan hidup ikan nila selama pemeliharaan sebesar 100%. Pertumbuhan berat mutlak ikan nila selama pemeliharaan sebesar 4,48 gr dan pertumbuhan panjang mutlak 3,9 cm. Hasil FCR selama pemeliharaan yaitu sebesar 1,8% yang menunjukkan bahwa nilai FCR tinggi. Suhu selama pemeliharaan berkisar antara 26°C - 27,7°C dan tingkat keasaman (pH) bervariasi antara 6,3 - 7,4. Oksigen terlarut (DO) yang diukur selama penelitian memberikan hasil 5,7 - 6,6 mg/l.

 

Kata kunci: Kualitas Air, Kelangsungan Hidup, Pertumbuhan

Full Text:

PDF

References


Ajo, A., Failu, I., & Edy, S. (2020). PENGARUH KOSENTRASI PELET TEPUNG JAGUNG, TEPUNG DAUN KELOR DAN DAUN LAMTORO SEBAGAI SUMBER PAKAN TAMBAHAN TERHADAP PERTUMBUHAN IKAN NILA ( Oreochromisniloticus ). Jurnal Ekonomi, Sosial & Humaniora, 01(07), 45–56.

Aslamyah, S., & Karim, M. Y. (2012). Uji organoleptik, fisik, dan kimiawi pakan buatan untuk ikan bandeng yang disubstitusi dengan tepung cacing tanah (Lumbricus sp.). Jurnal Akuakultur Indonesia, 11(2), 124–131. https://doi.org/10.19027/jai.11.124-131

Handayani, T., Titik, S., & Subandiyono. (2017). PEMANFAATAN TEPUNG DAUN LAMTORO (Leucaena leucocephala) YANG DIFERMENTASI DALAM PAKAN BUATAN UNTUK PERTUMBUHAN BENIH IKAN MAS (Cyprinus carpio). Journal of Aquaculture Management and Technology, 6(4), 226–335.

Haryono, H. N., Pinandoyo, & Chilmawati, D. (2015). Pengaruh pakan buatan dengan tepung ikan petek terhadap pertumbuhan dan kelulushidupan ikan nila strain larasati (oreochromis niloticus). Journal of Aquaculture Management and Technology, 4(1), 64–70. http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/jfpik

HASANAH, A. U. (2020). PEMBERIAN BERBAGAI MACAM BAHAN TAMBAHAN PADA PAKAN BUATAN TERHADAP LAJU PERTUMBUHAN IKAN NILA (Oreochromis niloticus). Molecules. http://clik.dva.gov.au/rehabilitation-library/1-introduction-rehabilitation%0Ahttp://www.scirp.org/journal/doi.aspx?DOI=10.4236/as.2017.81005%0Ahttp://www.scirp.org/journal/PaperDownload.aspx?DOI=10.4236/as.2012.34066%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.pbi.2013.02.0

Jhonaidi, N., Zulkhasyni, & Andriyeni. (2020). PENGARUH KOMPOSISI PAKAN BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN IKAN NILA (Oreochromis niloticus) (The Influence Of Different Feed Composition On The Growth Of Tilapia Fish). Jurnal Agroqua, 18(1), 48–54. https://doi.org/10.32663/ja.v

Mulia, D. S., Wulandari, F., & Maryanto, H. (2017). UJI FISIK PAKAN IKAN YANG MENGGUNAKAN BINDER TEPUNG GAPLEK. Riset Sains Dan Teknologi, 1(1), 37–44.

Nurulaisyah, A., Setyowati, D. N., & Astriana, B. H. (2021). POTENSI PEMANFAATAN DAUN SINGKONG (Manihot utilissima) TERFERMENTASI SEBAGAI BAHAN PAKAN UNTUK MENINGKATKAN PERTUMBUHAN IKAN MAS (Cyprinus carpio). Jurnal Perikanan Unram, 11(1), 13–25. https://doi.org/10.29303/jp.v11i1.184

PADLI, M. (2021). PENGARUH KOMBINASI TEPUNG LAMTORO DAN TEPUNG UDANG TERHADAP SINTASAN DAN PERTUMBUHAN BENIH IKAN BAWAL AIR TAWAR (Colossoma macropomum).

Prajayati, V. T. F., Hasan, O. D. S., & Mulyono, M. (2020). Kinerja Tepung Magot dalam Meningkatkan Efisiensi Pemanfaatan Pakan Formula dan Pertumbuhan Nila Ras Nirwana (Oreochromis sp.). Jurnal Perikanan, 22(1), 27–36. https://doi.org/10.22146/jfs.55428

Putera, N. K., Agustono, & Subekti, S. (2013). SUBSTITUSI TEPUNG BUNGKIL KEDELAI DENGAN FERMENTASI DAUN LAMTORO (Leucaena glauca) TERHADAP PERTUMBUHAN DAN EFISIENSI PAKAN IKAN NILA (Oreochromis niloticus). Jurnal Ilmiah Perikanan Dan Kelautan, 5(2), 205–210.

Putra, A. N., Pradana, A. C., Novriansyah, D., & Mustahal. (2019). EFFECT OF DIETARY FERMENTED LAMTORO (Leucaena leucocephala) LEAVES FLOUR IN FEED ON DIGESTIBILITY AND HEMATOLOGICAL PARAMETERS OF CATFISH (Clarias sp.). E-Jurnal Rekayasa Dan Teknologi Budidaya Perairan, 8(1), 951–964. https://doi.org/10.23960/jrtbp.v8i1.p951-964

Putri, D. R., Agustono, & Subekti, S. (2012). KANDUNGAN BAHAN KERING, SERAT KASAR DAN PROTEIN KASAR PADA DAUN LAMTORO (Leucaena glauca) YANG DIFERMENTASI DENGAN PROBIOTIK SEBAGAI BAHAN PAKAN IKAN. Jurnal Ilmiah Perikanan Dan Kelautan Vol., 4(2), 161–167. https://doi.org/10.23960/jipt.v5i2.p28-32

Restiningtyas, R., Subandiyono, & Pinandoyo. (2015). Pemanfaatan Tepung Daun Lamtoro (Laucaena gluca) yang Telah Difermentasikan dalam Pakan Buatan terhadap Pertumbuhan Benih Ikan Nila Merah (Oreochromis niloticus). Journal of Aquaculture Management and Technology, 4(2), 26–34.

Setyono, B. D. H., Marzuki, M., Scabra, A. R., & Sudirman. (2020). EFEKTIFITAS TEPUNG IKAN LOKAL DALAM PENYUSUNAN RANSUM PAKAN IKAN NILA (Oreochromis niloticus). Fish and Shellfish Immunology, 10(2), 183–194.

Sinaga, E. G., Hudaidah, S., Santoso, L., & Tempat, W. (2021). Kajian Pemberian Pakan Berbahan Baku Lokal dengan Kandungan Protein yang Berbeda untuk Pertumbuhan Ikan Nila Sultana (Oreochromis niloticus). Jurnal Perikanan Dan Kelautan, 26(2), 78–85.




DOI: https://doi.org/10.36294/pionir.v9i2.3695

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.