Uji Kelayakan Media Pembelajaran Berorientasi Matematika Realistik dan Kearifan Lokal

Ni Putu Meina Ayuningsih, Luh Putu Safitri Pratiwi, Ketut Gus Oka Ciptahadi

Abstract


Abstract

This study aims to test the feasibility of realistic mathematics-oriented learning media and local wisdom on the material of Constructing Flat Sided Space with the subject of Beams. This learning media is oriented towards the characteristics of the Realistic Mathematics Approach (PMR), namely linking real objects that exist in students' daily lives and implied advice sourced from local wisdom in the media. Data collection techniques using validation questionnaire sheets. The instrument used is a validation questionnaire sheet to determine the feasibility of the media. The data analysis technique used in the research is descriptive quantitative to process data in the form of scores from the assessment by the validator formulated with the Gregory formula. Then qualitative descriptive to describe the data in the form of comments suggestions for improvement from the validator. Based on the results of the validation of the realistic mathematics-oriented learning media and local wisdom, it was declared valid and feasible before product testing because it obtained an average score of 3,38. The score meets the criteria for the validity of the learning device because the value of  is in the range of . The validation of learning media includes aspects such as content, presentation method and physical form.

 

Keywords: learning media, realistic mathematics, local wisdom

 

 

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk menguji kelayakan media pembelajaran berorientasi  matematika realistik  dan kearifan lokal pada materi Bangun Ruang Sisi Datar dengan pokok bahasan Balok. Media pembelajaran ini berorientasi karakteristik Pendekatan Matematika Realistik (PMR) yaitu mengaitkan  benda-benda nyata yang ada di kehidupan sehari-hari siswa dan  tersirat nasehat-nasehat bersumber pada kearifan lokal pada media. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan lembar angket validasi. Instrumen yang digunakan berupa lembar angket validasi untuk mengetahui kelayakan media. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian yaitu, deskriptif kuantitatif untuk mengolah data dalam bentuk skor dari penilaian oleh validator yang diformulasikan dengan rumus Gregory. Kemudian deskriptif kualitatif untuk mendeskripsikan data berupa komentar saran perbaikan dari validator. Berdasarkan hasil validasi terhadap media pembelajaran berorientasi  matematika realistik  dan kearifan lokal dinyatakan valid dan layak sebelum uji coba produk karena memperoleh skor rata-rata 3,38. Skor tersebut memenuhi  kriteria kevalidan perangkat pembelajaran karena nilai  berada pada rentang . Validasi media pembelajaran meliputi aspek seperti isi, cara penyajian dan bentuk fisik.

 

Kata kunci: media pembelajaran, matematika realistik, kearifan lokal


Full Text:

PDF

References


Arsanti, Meilan. 2018. Pengembangan Bahan Ajar Mata Kuliah Penulisan Kreatif Bermuatan Nilai-Nilai Pendidikan Karakter Religius Bagi Mahasiswa Prodi PBSI, FKIP, UNISSULA , Jurnal Kredo Vol. 1 No. 2, Hal. 71 – 90.

Fajarini, Ulfah. 2014. Peranan Kearifan Lokal Dalam Pendidikan Karakter. Sosio Didaktika: Vol. 1, No. 2 Desember, Hal. 123 – 130.

Mannan, M. N. (2015). Pengembangan perangkat pembelajaran berbasis kearifan lokal untuk mengembangkan karakter positif siswa SD. Jurnal Inovasi Dan Pembelajaran Fisika, 2(2), 141-146.

Maryani, Dwi. 2014. Pembuatan Media Pembelajaran Interaktif Bangun Ruang Matematika. Journal Speed – Sentra Penelitian Engineering dan Edukasi – Volume 6 No 2, Hal 18 – 24.

Parwati, NN. 2015. Pengembangan Model Pembelajaran Pemecahan Masalah Berorientasi Kearifan Lokal Pada Siswa SMP di Kota Singaraja. Jurnal Pendidikan Indonesia Vol. 4. No. 2, pp. 612-622.

Sapta, A., Pakpahan, S. P., & Sirait, S. (2019). Using The Problem Posing Learning Model Based On Open Ended To Improve Mathematical Critical Thinking Ability. Journal of Research in Mathematics Trends and Technology, 1(1), 12-15.

Saurina, Nia. 2017. Game Edukasi Sebagai Media Pembelajaran Untuk Kelas IV SDN Banjarsugihan II Menggunakan Blender 3D. JUSTINDO, Jurnal Sistem & Teknologi Informasi Indonesia, Vol. 2, No. 2 Agustus, Hal. 128-134.

Widad FY, Sakina, dkk. 2018. Video Pembelajaran Matematika Berbasis Microsoft Powerpoint 2016 Berbantuan Blender 3D. Prosiding Seminar Nasional Matematika dan Pendidikan Matematika UIN Raden Intan Lampung, Vol. 1 No. 2, Hal. 515-525.




DOI: https://doi.org/10.36294/jmp.v6i1.2332

Refbacks

  • There are currently no refbacks.