ANALISIS METAFORA DALAM LIRIK-LIRIK LAGU BAND UNGU KAJIAN STILISTIKA

Heni Subagiharti, Liza Liza

Abstract


Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui majas metafora dalam lirik lagu Band Ungu dengan Kajian Stilistika. Jenis penelitian ini adalah deskriptif kualitatif. Objek penelitian ini adalah lirik lagu Band Ungu. Data dianalisis dengan teknik simak. Sumber data penelitian ini adalah lirik lagu Bismillah Cinta, Tercipta Untukku, Demi Waktu, Berikan Aku Cinta, Berjanjilah, dan Hakikat Cinta. Hasil pembahasan pada analisis metafora dalam lirik lagu Band Ungu terdapat majas metafora. Lirik lagu Bismillah Cinta terdapat metafora bercitra abstrak, lirik lagu Tercipta Untukku terdapat metafora bercitra antropomorfik dan abstrak, lirik lagu Demi Waktu terdapat metafora bercitra abstrak, lirik lagu Berikan Aku Cinta terdapat metafora bercitra abstrak dan antropomorfik, lirik lagu Berjanjilah terdapat metafora bercitra abstrak, dan lirik lagu Hakikat Cinta terdapat metafora bercitra abtropomorfik.

Kata Kunci : Metafora, Lirik Lagu, Stilistika


Full Text:

PDF

References


Ducrot dkk. (2014). Stilistika Bahasa Indonesia Bogor. Bogor : Super Semar Company

Enre. (2013). Jenis-Jenis Diksi dan Gaya Bahasa dalam Bentuk Majas. Jakarta: Gajah Mada Press

Harun, Mhd Masdar. (2012). Diksi dan Gaya Bahasa Metafora Lirik Lagu Noah. Jurnal Ilmiah

Keraf. (2013). Pengantar Ilmu Gaya Bahasa dan Diksi dalam Karya Sastra. Yogyakarta: UNP Press.

Komarudin. (2013). Analisis Gaya Bahasa Metafora pada Cerpen Aku Anak Sholeh Karya Mukhtar. Skripsi FKIP Universitas Alwasliyah.

Kridalaksana, Harimurti. (2014). Jenis Gaya Bahasa dalam Kesusastraan. Bandung. Nusa Bangsa Printing.

Leech dkk. (2000). The Style Language in Literature. Jakarta: Quantum Print.

Moeliono. (2007). Genre Sastra dan Ilmu Pengantarnya. Surakarta: Book One Press.

Moleong, L.J. (2005). Metodologi Penelitian Kualitatif Edisi Revisi. Bandung: Remaja Rosdakarya.

Najid. (2003). Ilmu Pengantar Sastra dan Genre. Jakarta: Indo Group Press.

Noor. (2010). Karya Sastra dan Realita Kehidupan. Medan: Unimed Media.

Pradopo. (2011). Hubungan Nilai Sastra dengan Kehidupan Manusia. Surabaya: Unimed Media.

Ratna. (2009). Hubungan Karya Sastra dengan Kehidupan Manusia. Malang: Book Company Com.

Sayuti. (2012). Kumpulan-Kumpulan Karya Sastra dalam Macam Gaya Bahasa. Bandung: Dunia Percetakan Maju.

Sekawan. (2010). Pengantar Ilmu Pragmatik dan Gaya Bahasa dalam Bahasa Indonesia. Solo: Ganesha Percetakan.

Siswantoro. (2010). Jenis-Jenis Sastra dalam Macam Gaya Bahasa. Bandung: Dunia Percetakan Maju

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sukardi. (2013). Penelitian Deskriptif Qualitatif. Bandung: Groups Book.

Tarigan, H.G. (2010). Jenis Diksi dan Gaya Bahasa dalam Karya Sastra Puisi. Jakarta: Samudra Percetakan dan Printing.

Widyamartaya. (2007). Diksi dalam Cerpen dan Novel. Jakarta:Medium Percetakan.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.