IMPLEMENTASI KONSEP BUSINESS TO CUSTOMER DENGAN TEKNOLOGI E-COMMERCE BERBASIS WEB (Studi Kasus : Toko Sepatu Bunut Kisaran)

Zunaida Sitorus

Abstract


Toko Sepatu Anindy 2 merupakan salah satu tempat usaha pembuatan sepatu di kisaran, yang menghasilkan berbagai macam sepatu kulit. Namun, dengan sistem yang berjalan sekarang, masih banyak masalah yang terjadi baik di pihak vendor maupun di pihak konsumen terutama yang berada di luar Kota Kisaran. Pihak vendor selama ini belum memiliki media khusus untuk mempromosikan produk-produknya dan pencatatan laporan transaksi penjualan masih dilakukan manual hanya dengan menggunakan tanda bukti transaksi yang ada dan konsumen masih harus langsung datang ke toko apabila ingin mendapatkan informasi produk dan hendak membeli sepatu.

aplikasi sistem penjualan online business to customer berbasis e-commerce yang menyediakan fasilitas-fasilitas seperti katalog produk yang berisi gambar dan informasi produk, dan konsumen dapat mengetahui informasi proses pemesanan sepatu, serta dapat membuat laporan transaksi penjualan.

Hasil penelitian ini berupa aplikasi siap pakai untuk menjual sepatu pada toko Anindy 2 dengan sistem online baik transkasi maupun proses pembelian sepatu.

 

Kata Kunci : Toko Sepatu Anindy 2, Buseness to Costumers, Web


Full Text:

PDF

References


A.S Rosa, (2013) Rekayasa Perangkat Lunak Terstruktur Dan Beriorientasi Objek, Informatika.

Deny Al-Arsyad, (2012) Aplikasi Lelang Barang Berbasis Web, Politeknik Telkom Bandung.

Hartono Bambang, (2013) Sistem Informasi Manajemen Berbasis Komputer, Rineka Cipta, Jakarta.

Iyas, (2011) Implementasi Sistem Penjualan Online Berbasis E-Commarce Pada Usaha Rumahan GRIYA Unik Wanita. Universitas Islam Negri

Kadir Abdul, (2009) Membuat Aplikasi Web Dengan PHP + Database Mysql,

Yogyakarta

Solichin Achmad, (2010) Mysql 5 Dari Pemulah hingga Mahir, Universitas Budi Luhur, Jakarta

Sofian Assauri, (2013) Manajemen Pemasaran. PT RAJARAINDO PERSADA

Sutabri Tata, (2012) Analisis Sistem Informasi, Andi, Yogyakarta.




DOI: https://doi.org/10.36294/pionir.v5i2.454

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi 4.0 Internasional.