PELATIHAN OLIMPIADE BAHASA INGGRIS DI SMP SWASTA ISLAM AN-NAHLU KISARAN

Lis Supiatman, Yen Aryni

Abstract


Abstrak

            Peserta olimpiade yang memiliki potensi kecerdasan dan bakat istimewa memiliki peluang yang besar untuk mengharumkan nama bangsa, negara, daerah, dan sekolahnya. Tapi, harapun tersebut belum terwujud di SMP Swasta Islam An-Nahlu Kisaran. Tak satupun dari mereka lulus dalam kompetensi. Kendalanya mereka belum mengenal tipe soal olimpiade karena mereka belum terbiasa mengerjakan soal-soal. Kemudian, mereka tidak mengetahui trik tertentu karena setiap soal memiliki trik yang berbeda.

            Dalam pelatihan ini, siswa akan dilatih mengenali setiap tipe-tipe soal olimpiade sehingga mereka tidak akan merasa asing lagi ketika nanti menghadapi soal-soal olimpiade. Kemudian, mereka akan juga dilatih bagaimana cara mengerjakan soal dengan waktu yang singkat dan hasil yang tepat. Dalam hal ini mereka akan dilatih mengerjakan soal dengan trik tertentu. Setelah selesainya pelatihan ini pengetahuan tentang olimpiade bahasa Inggris siswa telah meningkat. Itu dapat dibuktikan ketika mereka diberikan latihan untuk menjawab soal. Sebagian besar mereka dapat menjawab soal dengan mudah.

 

Kata kunci-- Pelatihan;Olimpiade; Bahasa Inggris; Siswa

                                                

 

Abstract

Olympiad participants who have the potential for intelligence and special talent have a great opportunity to make the name of the nation, country, region and school great. But, the price has not yet materialized at An-Nahlu Kisaran Islamic Private Middle School. None of them graduated in competence. Their obstacles are not familiar with the type of Olympic questions because they are not used to working on questions. Then, they don't know a certain trick because each question has a different trick.

In this training, students will be trained to recognize each type of Olympic question so that they will not feel alienated when they face Olympic questions. Then, they will also be trained on how to work on problems with a short time and the right results. In this case they will be trained to work on problems with certain tricks. After the completion of this training the knowledge of students' English olympiad has increased. That can be proven when they are given training to answer questions. Most of them can answer questions easily.

 

Keywords -- Training; Olympics; English; Students

Full Text:

PDF

References


] Google. 21 Mei 2018. Jumlah Penduduk Menurut Kecamatan dan Jenis Kelamin Di Kabupaten Asahan.Diakses24 Oktober 2018.

] Darihttps://asahankab.bps.go.id/statictable/2017/08/30/190/jumlah-penduduk-menurutkecamatan-dan-jenis-kelamin-di-kabupaten-asahan-orang2016.html.

] Profil SMP Swasta Islam An-Nahlu. 2018. Rencana Anggaran Jangka Panjang. Kisaran: SMP Swasta Islam An-Nahlu.

] Widaryat, W. 2018. Petunjuk Teknis Olimpiade Sains Nasional Sekolah Dasar. Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Jakarta.

] Republik Indonesia. 2006. Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 34 Tahun 2006 tentang Pembinaan Prestasi Peserta Didik yang memiliki Potensi Kecerdasan dan/atau Bakat Istimewa. Menteri Pendidikan Nasional. Jakarta

] Riyanto,S., 2007. The 1 stStudent’s Choice TOEFL. Test Strategy for Reading Comprehension. Pustaka Pelajar: Yogyakarta.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.